Apa itu Regular Divergence

Suatu regular divergence digunakan sebagai tanda kemungkinan untuk pembalikan tren. Jika harga sedang membentuk rendah lebih rendah (lower low/LL), tetapi osilator membentuk rendah yang lebih tinggi (higher low /HL), ini dianggap sebagai regular bullish divergence. Hal ini biasanya terjadi pada akhir sebuah tren turun. Jika oscillator gagal membuat lower low yang baru, kemungkinan bahwa harga …

Divergence Trading

Dalam analisis teknis, trader membuat keputusan transaksi dengan mengidentifikasi situasi divergensi, Divergence adalah dimana harga suatu pasangan mata uang, saham atau komoditas bergerak berlawanan arah dengan suatu indikator teknis seperti MACD, Stochastic , RSI maupun indikator lainnya. Singkatnya, perbedaan dapat dilihat dengan membandingkan tindakan harga  dan pergerakan indikator. Tidak peduli apa indikator yang anda gunakan. Anda dapat …